Event Menulis, Tema 'Ujian' bersama AE Publishing, DL 31 Mei 2015

Info Event


Huft, akhirnya ujian sudah selesai. Lega rasanya, paling tidak sudah melewati hari-hari penuh ketegangan itu.

Well, Guys, semua orang pasti pernah mengalami sebuah ujian. Entah ujian nasional, ujian masuk sekolah baru, sampai ujian hidup. Wah. Terus, menurut kalian bagaimana rasanya lepas dari ujian tersebut? Tulis saja pengalaman kalian dalam event menulis yang kece satu ini.

Berikut persyaratannya==>
1. Peserta adalah WNI (baik di dalam maupun luar negeri)
2. Tidak ada batas usia
3. Peserta harus like FP Akatsuki Zozo ( www.facebook.com/akatsukizozo.kazo ), klik “suka” pada halaman facebook“AE Publishing” ( https://www.facebook.com/ae.publising?fref=ts), dan bergabung menjadi anggota grup facebook “Antologi Es Campur" ( https://www.facebook.com/groups/107270029373005/?fref=ts), dengan tujuan mempermudah para peserta untuk mengakses info lebih lanjut seputar event
4. Bagikan info event ini dan tag minimal 20 teman pecinta literasi
5. Naskah diketik dalam bentuk doc/docs di Ms.word 2003/2007, kertas A4, spasi 1.5 cm, font Times New Roman 12, maksimal 4 halaman. Di akhir naskah sertakan biodata diri maksimal 50 kata
6. Naskah adalah FTS (Kisah nyata penulis) tentang perasaan ketika ujian, sebelum, maupun sesudahnya. Naskah harus asli buatan peserta, tidak berbau pornografi, dan tidak menyinggung SARA
7. Naskah yang memenuhi persyaratan dikirim ke email akatsuki.zozo.kazo@gmail.com dalam bentuk lampiran dengan format: Judul_Nama Penulis

Update peserta tiap tiga hari sekali.

Event ini berlangsung hingga 31 Mei 2015

Akan dipilih 2 juara dan beberapa naskah untuk dibukukan dengan reward:
1. Terbaik pertama: e-sertifikat juara, 1 eks bukti terbit, voucher penerbitan 200 ribu bisa untuk paket lengkap, dan ECA EMAS untuk event selanjutnya 
2. Terbaik kedua: e-sertifikat juara, voucher penerbitan 150 ribu bisa untuk paket lengkap, dan ECA Perak untuk event selanjutnya.
Seluruh kontributor (yang naskahnya lolos, bukan semua peserta) berhak mendapatkan e-sertifikat dan voucher penerbitan 100 ribu di AEP (bisa untuk paket mandiri).

Note :
1. ECA Emas: peserta yang mempunyai ini akan lolos di event selanjutnya tanpa seleksi.
2.ECA Perak: peserta yang mempunyai ini akan diprioritaskan lolos untuk event selanjutnya. Ada kemungkinan tidak lolos, tergantung naskah yang dibuat.
3. Voucher penerbitan tidak bisa diuangkan, dipindahtangankan, ataupun diakumulasikan

Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. Ikuti semua persyaratan agar naskahmu tidak didiskualifikasi.

So, buatlah cerita yang mengharu dan menyentuh hati juri!
Update peserta bisa dibaca di ==> m.facebook.com/groups/107270029373005?view=permalink&id=657841094315893&refid=18&_ft_

Jangan lupa ikut event Aku dan Alat Musik juga, m.facebook.com/notes/antologi-es-campur/event-menulis-aku-dan-alat-musik-bersama-arayuna/648261761940493/?refid=18

Salam sastra,
PJ Event
(Ka Zo)


Jangan lupa tinggalkan komentar, follow blog, dan G+, ya? Kalo info ini bermanfaat buat kamu. Bisa juga follow twitter @anis_sa_ae dan FP Anisa AE biar dapat update info tiap hari ^^v

Subscribe to receive free email updates: