KAJAO (Dalam Sabar dan Tawakkal)

IDR Rp 32.000,-
Judul Buku KAJAO (Dalam Sabar dan Tawakkal)
Ukuran Buku 13x19 cm
Tebal iv + 104 halaman
Penulis Taharuddin Tawil
Stok POD (Print On Demand)

Detail Buku:


Judul              : KAJAO (Dalam Sabar dan Tawakkal)
Pengarang     : Taharuddin Tawil
Ukuran          : 13 x 19 cm
Tebal              : vi + 104 halaman
Harga             : 32.000

PEMESANAN :
Ketik:  KAJAO # NAMA LENGKAP # ALAMAT LENGKAP # JUMLAH # NO TELP
Kirim ke : 085103414877 / 0341-2414877

SINOPSIS :
Inilah buku tentang INSPIRASI & MOTIVASI, berbeda dari yang pernah ada sebelumnya. Buku Kajou bukan berbicara tentang Kajao Lalliddong (Lamellong), seorang staf ahli kerajaan bidang hokum dan ketatanegaraan kerajaan Bone. Namun, mengupas perjalanan luar biasa seorang anak petani dalam pencarian ilmu yang setinggi-tingginya.
Sebuah kisah nyata yang tertulis dalam bahasa lugas, sederhana, dan sesuai dengan prinsip hidup si penulis, yaitu “hidup sederhana”. Buku ini mudah dan menyenangkan untuk dibaca. Anda akan merasakan sesuatu yang terjadi secara sederhana, tetapi berpengaruh besar dalam merubah hidup.
Jangan pernah beranggapan bahwa hidup ini sulit. Sesulit apa pun kisah hidup Anda, bukanlah alasan yang cukup untuk menyerah.
Buku ini Insya Allah akan mengisahkan ceritera perjuangan hidup yang mungkin lebih sulit daripada kisah Anda. Cara mandiri di masa kecil, ketika disuruh berhenti sekolah, cara mengatur waktu, ditinggal kakek sang motivator, saat kehilangan harapan, ditinggal kakek sang teladan ahli sabar,  saat berjuang sendiri, ditinggal adik tercinta, dan ditinggal buah hati “Ahmad Yusuf Tahir”. Semuanya terjadi dalam kehidupan si penulis. Dan hal inilah yang membuat penulis menjadi tetap tegar dan kuat dalam menuntut ilmu dan menjalani hidupnya.
Selamat menikmati dan temukan titik balik yang ada didalam dirimu. Bangunkan semangat untuk impian besarmu ...!

Subscribe to receive free email updates: